Memelihara ikan hias khususnya diskus seharusnya menjadi obat dalam tanda kutip bagi kita yang hobi, karena gerakan dan perform dari ikan tersebut bisa bikin adem mata dan pastinya tidak bikin isteri berubah menjadi operator UFO alias piring terbang jika yang kita lihat adalah gadis atau wanita lain hahahaha... Sayangnya disamping menjadikan mata adem, memelihara diskus juga bisa menjadi sesuatu kegiatan yang membuat kepala pusing tujuh keliling, yaitu jika ikan diskus kita dalam keadaan sakit. berikut ini adalah ciri-ciri atau indikasi ikan diskus kita tidak enak badan atau sakit berdasarkan pengalaman saya sebagai penghobi selama ini : Warna ikan diskus yang sakit biasanya berubah menjadi tidak cerah lagi atau bahkan menghitam Sirip diskus tidak mekar atau kuncup Nafsu makan diskus akan jauh berkurang ditandai pakan yang kita berikan tersisa banyak atau bahkan tidak dimakan Untuk beberapa penyakit diskus, punya indikasi air akuarium akan cenderung keruh atau berkabut Ada juga ciri ai
Kumpulan artikel dan Informasi tentang Ikan hias air tawar, mulai dari cara merawat sampai cara budidaya ikan hias populer.